
Shaun the Sheep Sekarang gue akan menceritakan film kartun kesayangan gue yaitu ‘Shaun The Sheep’. Bagi pecinta kartun wajib nonton film ini oke !! Dijamin seru lho … Film kartun Shaun the Sheep ini menceritakan kehidupan peternakan. Shaun The Sheep memotret domba atau biri-biri yang cerdas, kreatif dan bisa melakukan kegiatan layaknya manusia dengan seting sebuah peternakan. Setiap episodenya berisi banyolan slapstick. Tak ada dialog dalam animasi berjumlah 80 episode ini. Bahkan kalau pun muncul karakter manusia, tak ada dialog yang terucap. Kadang hanya terdengar suara tokoh menghela nafas atau melengos , untuk mengekspresikan emosi karakter. Dalam peternakan tersebut ada beberapa personil atau tokoh-tokoh yang terlibat di dalamnya. Nah tokoh utamanya adalah si Shaun ini. Domba nyentrik dan kurus yang selalu jadi pimpinan kawan kawannya dan selalu punya ide cerdas meskip. Tidak lengkap jika tanpa kehadiran tokoh Antagonis didalamnya, yaitu si...